Aplikasi Penjualan Yang Memberikan Kemudahan Mengajukan Layanan QRIS

Aplikasi Penjualan Yang Memberikan Kemudahan Mengajukan Layanan QRIS

Bagi yang ingin mendapatkan layanan QRIS untuk bisa diberikan sebagai alternatif pembayaran untuk konsumen, bisa untuk mendapatkannya dengan mudah karena tersedia secara online. Sehingga hal tersebut akan memberikan keunggulan karena dapat untuk mengajukan layanan QRIS yang lebih praktis, mudah, dan juga bisa mempunyai kesempatan lebih besar untuk diterima. Aplikasi penjualan yang memberikan fitur untuk bisa mengajukan QRIS secara online adalah di Merchant BCA.
 

Syarat Pengajuan QRIS Untuk Disiapkan Terlebih Dahulu

Mendaftar QRIS baik secara online maupun offline mempunyai syarat yang perlu untuk disiapkan dengan lengkap. Penting sekali untuk bisa memenuhi persyaratan dan ketentuan yang dipunyai, karena akan menentukan diterima atau tidaknya layanan QRIS yang diajukan. Sehingga bagi yang akan memanfaatkan aplikasi penjualan Merchant BCA juga bisa untuk menyiapkan persyaratan yang bisa membuat pengajuan QRIS yang diinginkan akan lebih mudah diterima.
 
Persyaratan pengajuan QRIS dibedakan menjadi dua yaitu untuk usaha individu dan jug untuk badan usaha. Jenis persyaratan yang perlu disiapkan untuk mengajukan layanan QRIS bagi usaha individu adalah sebagai berikut:
 
·         Syarat yang pertama adalah bisa untuk mendapatkan dan mengisi formulir untuk pengajuan merchant. Untuk pengajuan yang dilakukan secara online dari Merchant BCA akan mempunyai syarat yang didapatkan secara online, sehingga bisa dengan memberikan persetujuan pada term and condition dan formulir pengajuan online.
 
·         Syarat selanjutnya adalah data diri yang dipunyai oleh pemilik usaha sehingga memudahkan untuk pengajuan QRIS bisa diterima. Data diri yang perlu disiapkan oleh pemilik usaha individu adalah KTA elektronik bagi WNI, sedangkan untuk WNA bisa menyiapkan paspor atau KITAS. Selain itu siapkan juga NPWP bagi yang sudah mempunyainya untuk membuat pengajuan lebih mudah.
 
·         Syarat lainnya adalah keterangan mengenai bisnis yang dipunyai dengan lebih jelas. Untuk jenis syarat yang perlu disiapkan adalah Nomor Induk Berusaha atau Tanda Daftr Perusahaan tergantung dari jenis yang dipunyai oleh usaha Anda. Siapkan juga Izin Usaha dan juga surat izin profesi yang didapatkan dari department berwenang.
 
·         Siapkan surat pernyataan untuk memberikan kuasa rekening settlement apabila nama usaha yang dipunyai bukan dari Merchant BCA.
 
Sedangkan untuk syarat yang perlu untuk disiapkan bagi perusahaan untuk bisa mendapatkan layanan QRIS adalah menyiapkan berikut ini:
 
·         Pertama seperti sebelumnya juga perlu untuk menyiapkan formulir untuk pengajuan menjadi merchant BCA.
 
·         Selanjutnya siapkan data identitas dari pemegang saham terbesar yang dipunyai oleh perusahaan yang meliputi KTP, Paspor untuk WNA, dan juga NPWP yang berlaku untuk badan usaha yang dipunyai.
 
·         Selanjutnya siapkan juga dokumen pendukung lainnnya yang sesuai dengan transaksi QRIS untuk badan usaha.
 
·         Siapkan surat pernyataan dan kuasa apabila bukan atas nama Merchant BCA.
 
·         Terakhir adalah menyiapkan dokumen lainnya yang disesuaikan untuk bisa membuat pengajuan QRIS untuk badan usaha bisa diterima.
 
Di atas merupakan syarat pribadi yang perlu untuk disiapkan ketika pengajuan QRIS ke aplikasi penjualan Merchant BCA. Siapkan juga untuk syarat yang dipersiapkan untuk usaha yang dipunyai. Di mana untuk syaratnya hanya terdiri dari hal untuk pengajuan layanan QRIS Statis untuk bisnis. Pertama adalah menyiapkan surat pernyataan dan juga kuasa rekening settlement apabila dibutuhkan. Surat kuasa tersebut diperlukan ketika rekening yang menerima dari settlement yang dilakukan bukan atas nama merchant yang terdaftar. Untuk syarat pengajuan selanjutnya adalah memberikan foto lokasi usaha yang sesuai dengan ketentuan.
 

Tutorial Pengajuan QRIS Statis Dari BCA

Langkah pengajuan layanan QRIS Statis di Merchant BCA dapat mengikuti tutorial mudahnya, berikut ini:

· Pertama adalah memilih pengajuan untuk merchant BCA dan memilih opsi untuk mendaftar QRIS Statis.

· Lengkapi data yang diminta sesuai yang dijelaskan di atas.

· Mengirimkan formulir pengajuan di aplikasi dan masukkan kode OTP yang didapatkan.

Setelah mengikuti langkah di atas, maka Anda akan mendapatkan nomor referensi setelah mengirimkan kode OTP. Untuk nomor referensi tersebut bisa digunakan untuk lebih mudah ketika melacak status pengajuan setelah formulir pengajuan merchant layanan QRIS Statis berhasil dikirimkan. Untuk mengajukan layanan QRIS Statis, bisa melakukannya dengan mengikuti langkah pengajuan di atas dengan mudah di link aplikasi Merchant BCA berikut ini https://play.google.com/store/apps/details?id=com.bca.msb

No comments